Perkembangan Motorik Anak Usia Dini 6 Sampai 24 Bulan Ditinjau dari Pemberian ASI Eksklusif

Authors

  • Laily Nur Aisiyah Universitas Jember
  • Senny Weyara Dienda Saputri Universitas Jember
  • Aisyah Nur Atika Universitas Jember
  • Reski Yulina Widiastuti Universitas Jember

DOI:

https://doi.org/10.31537/jecie.v7i2.1209

Keywords:

ASI ekskusif, perkembangan motorik, anak usia dini

Abstract

ASI merupakan sumber nutrisi terpenting bayi, dan direkomendasikan untuk diberikan secara eksklusif selama 6 bulan mulai bayi dilahirkan.  Penelitian-penelitian terdahulu mengenai keterkaitan ASI dengan perkembangan motorik anak menemukan hasil yang bervariasi, sehingga dibutuhkan penelitian empiris dalam lingkup penelitian yang lebih luas.  Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji perbedaan perkembangan motorik anak usia dini 6-24 bulan ditinjau dari pemberian ASI eksklusif.  Metode penelitian menggunakan penelitian komparatif, dengan pengambilan data menggunakan metode survei berbantuan kuisioner yang disebarluaskan melalui Google Form.  Subyek penelitian adalah 133 responden ibu yang mempunyai anak di usia 6-24 bulan yang didapatkan melalui metode incidental sampling.  Uji hipotesis menggunakan rumus Mann-Whitney dikarenakan data tidak normal.  Hasil uji hipotesis menemukan nilai signifikansi sebesar 0,180 yang artinya tidak ada perbedaan signifikan dari perkembangan motorik anak usia dini 6-24 tahun ditinjau dari pemberian ASI eksklusif. 

References

Desitawati, H., Wattimena, I., & Susanti, N. L. (2020). Perbedaan Motorik Kasar dan Halus Bayi Diberikan ASI Eksklusif dan Non Eksklusif. Jurnal Manajemen Kesehatan Yayasan RS. Dr. Soetomo, 6(1), 73-82.

Devi, T. E. R., & Warni, D. (2018). Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Pemberian ASI Eksklusif pada Ibu yang Mempunyai Bayi 6-12 Bulan di Sukatani 2017. Jurnal Ilmiah Kesehatan Stikes Bhakti Pertiwi Indonesia, 2(2), 102-116.

Dewi, P. D. P. K., Dwijayanti, L. A., Purnami, L. A., Watiningsih, A. P., & Dewi, K. N. S. (2020). Durasi Pemberian ASI Eksklusif terhadap Mordibitas Bayi ddalam Satu Tahun Pertama Kehidupan di Wilayah Kerja Puskesmas Sawan I. Jurnal Kebidanan, 6(2), 148-154.

Faradila, F., Ningtyias, F. W., & Sulistiyani. (2022). Gambaran Sosio Budaya Gizi Pada Balita Stunting Usia 6-24 Bulan di Kecamatan Kalisat Kabupaten Jember. Medical Technology and Public Health Journal, 5(1), 92-103.

Hernández-Luengo, M., Álvarez-Bueno, C., Martínez-Hortelano, J.A., Cavero-Redondo, I., Martínez-Vizcaíno, V., & Notario-Pacheco, B. The Relationship between Breastfeeding and Motor Development in Children: a Systematic Review and Meta-analysis. Nutrition Reviews, 80(8), 1827-1835.

Hidayati, N., & Astuti, D. A. (2024). Perkembangan Motorik Kasar dengan Pemberian ASI Eksklusif: Scoping Review. Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat, 13(1), 1-7.

Ifalahma, D., & Retno, Z. M. (2023). Faktor Perkembangan Motorik dan Perkembangan Kognitif Anak: Literature Review. Jurnal Keperawatan Jiwa (JKJ): Persatuan Perawat Nasional Indonesia, 11(3), 707-714.

Mustafa. P. S. (2022). Statistika Inferensial meliputi Uji Beda dalam Pendidikan Jasmani: Sebuah Tinjauan. Didaktika: Jurnal Pemikiran Pendidikan, 28(2-1), 71-86.

Nayak, M. S. D. P., & Narayan, K.A. (2019). Strengths and Weaknesses of Online Surveys. IOSR Journal of Humanities and Social Sciences (IOSR-JHSS), 24(5), 31-38.

Nurdin, B. V., & Kartini, Y. (2017). “Belum Makan Kalau Belum Makan Nasi”: Perspektif Sosial Budaya dalam Pembangunan Ketahanan Pangan. Jurnal Sosiologi, 19(1), 15–21.

Nurlaila, N., & Riyatun, K., & Iswati, N. (2017). Hubungan Pemberian ASI Eksklusif dengan Perkembangan Motorik pada Bayi. Jurnal Ilmiah Kesehatan Keperawatan, 13(2), 78-83.

Nurmiati & Besral. (2008). Durasi Pemberian ASI terhadap Ketahanan Hidup Bayi. Makara Kesehatan, 12(2), 47-52.

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 137 Tahun 2014 tentang Standar Nasional Pendidikan Anak Usia Dini

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 33 Tahun 2012 tentang Pemberian Air Susu Ibu Eksklusif

Pratiwi, R. S. & Atzmardina, Z. (2020). Hubungan Pengetahuan dan Sikap terhadap Perilaku Pemberian ASI Eksklusif oleh Ibu Bekerja di Desa Cadas Puskesmas Telagasari Karawang. Tarumanagara Medical Journal, 2(2) 399-406.

Sukamti, E. R. (2018). Perkembangan Motorik. Yogyakarta: UNY Press

Wijaya, F. A. (2019). ASI Eksklusif: Nutrisi Ideal untuk Bayi 0-6 Bulan. Cermin Dunia Kedokteran, 46(4), 296–300.

World Health Organization. (?2009)?. Infant and Young Child Feeding: Model Chapter for Textbooks for Medical Students and Allied Health Professionals. Geneva: World Health Organization.

Downloads

Published

2024-07-15

How to Cite

Aisiyah, L. N. ., Saputri, S. W. D. ., Atika, A. N. ., & Widiastuti, R. Y. . (2024). Perkembangan Motorik Anak Usia Dini 6 Sampai 24 Bulan Ditinjau dari Pemberian ASI Eksklusif. JECIE (Journal of Early Childhood and Inclusive Education), 7(2), 266–271. https://doi.org/10.31537/jecie.v7i2.1209

Issue

Section

Articles