Pengaruh Kegiatan Melukis Terhadap Kreativitas Anak pada Kelompok B di RA Perwanida 2 Palembang
DOI:
https://doi.org/10.31537/jecie.v8i1.1648Keywords:
kegiatan melukis, Kreatitivas anakAbstract
Penelitian bertujuan untuk mengamati apakah terdapat pengaruh kegiatan melukis terhadap kreativitas anak pada kelompok B di RA perwanida 2 Palembang, penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif Eksperiment one group pre-test post-test design. Subjek penelitian adalah 15 anak usia 5–6 tahun, objek penelitian yaitu kreativitas anak. Berdasarkan hasil perhitungan dalam penelitian ini diperoleh nilai rata-rata pre-test sebesar 56 sedangkan nilai rata-rata post-test mencapai 97, yang berarti nilai post-test > nilai pre-test atau memiliki peningkatkan setelah diberi perlakuan kegiatan elukis terhadap kreativitas anak. Hal ini didukung dengan hasil perhitungan uji-t yang memperoleh thitung = 46.9613 sedangkan dk =15+15-2=28 dengan taraf nyata 5% sehingga didapat ttabel = 2.145, karena thitung 46.9613 > ttabel = 2.145, maka dapat disimpulkan Ho ditolak Ha diterima artinya ada pengaruh kegiatan melukis terhadap kreativitas anak pada kelompok B Di RA Perwanida 2 Palembang. Kemudian pada hasil penelitian kegiatan melukis sangat efektif diterapkan sebagai kegiatan melukis yang disukai anak, dapat mengenalkan anak bentuk serta warna yang unik. Dan dapat mengembangkan kreativitas yang pasti dimiliki setiap anak.
References
Arikunto Suharsimi. (2014). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta : Rineka Cipta.
Departemen Pendidikan Nasional, Undang-undang tentang sistem pendidikan nasional no 20 tahun 2003. Jakarta
Fatmawati, dkk. (2022). Meningkatan Keterampilan Motorik Halus Anak Melalui Melukis Menggunakan Teknik Tarikan Benang Di Kelompok ATK Tarbiyatul Athfal Banjarmasin, Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, Vol 1 No 4. Universitas Islam Negeri Antasari Banjarmasin.
Jamaris Martini. (2006). Proses Kreativitas Anak. Jakarta :Airlangga.
Latif Muktar. (2013). Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta : Kencana. Masganti, dkk. 2016. Pengembangan Kreativitas Anak Usia Dini. Medan :Perdana Puslishing.
Masganti, dkk. (2016). Pengembangan Kreativitas Anak Usia Dini. Medan : Perdana Pusblishing.
Miranda. (2018). Akter Untuk meningkatkan kreativitas anak usia dini. Jurnal Visi Ilmu pendidikan, Vol 10 No 1.
Montolalu B.E.F. (2008). Bermain Dan Permainan Anak. Jakarta : Universitas Terbuka
Mulyasa. (2017). Manajeman PAUD. Bandung : PT Remaja Rosdakarya.
Mutiara Elfina Fauzi, dkk. (2019). Pengaruh Melukis Tarik Benang Terhadap Perkembangan Motorik Halus Anak Di Taman Kanak-kanak Bhayangkari 10 Tanjung Pati Harau, Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, Vol 3 No 6. Universitas Negeri Padang.
Munandar Utami. (2002). Kreativitas & Berbakatan Strategi mewujudkan Potensi Kreatif & Bakat. Jakarta : PT. Gramedia Pustaka Utama.
Nazir Moh. (2011). Metode Penelitian. Bogor : Gahlia Indonesia.
Nurrahmah Arfatin. (2021). Pengantar Statistika 1. Jawa Barat : Penerbit Media Sains Indonesia.
Pamadhi Hajar Dan Sukardi S Evan. (2012). Seni Keterampilan Anak. Jakarta: Universitas Terbuka.
Pekerti Widia, dkk. (2016). Metode Pengembangan. Tangerang Selatan : Universitas Terbuka.
Prasetyono. (2007). Membedah Psikologi Bermain Anak. Yogyakarta : Think Yogyakarta.
Rachmawati Yeni & Kurniati Euis. (2019). Strategi Pengembangan Kreativitas Pada Anak Usia Dini Taman Kanak-kanak. Jakarta : Kencana Prenada Media Group.
Semiawan R. Conny. (2002). Belajar Dan Pembelajaran Dalam Anak Usia dini. Jakarta : Prehalindo.
Sardiaman. (2001). Interaksi & Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta : PT RajaGrafindo Persada.
Sriwirasto, (2010). Mari Melukis. Jakarta : PT. Elex Media Komputindo.
Sudaryono. (2013). Pengembangan Instrumen Penelitian Pendidikan. Yogyakarta : Graha Ilmu.
Sulistyo. (2005). Tinjauan Seni Lukis Indonesia. Surakarta : Pustaka Rumpun Ilalang UPT MKU dan UNS Press.
Sumanto, (2005). Pengembangan Kreativitas Seni Rupa Anak Taman Kanak-Kanak. Jakarta : Depdiknas.
Susanto Ahmad. (2018). Perkembangan Anak Usia Dini (Pengantar Dalam Berbagai Aspeknya). Jakarta : Kencana Prenada Media Group.
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung : Alfabeta.
Sujiono Nurani Yuliani. (2009). Konsep Dasar Anak Usia Dini. Jakarta : PT Indeks
Widyastuti. (2016). Evaluasi Program Pembelajaran. Yogyakarta : DivaPress.
Yahyono. (2009). Melatih Dan Mengembangkan Kreativitas Anak. Jakarta : Tangga Pustaka.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 JECIE (Journal of Early Childhood and Inclusive Education)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.