Mengenalkan Konsep Calistung yang Menyenangkan untuk Anak Usia Dini

Authors

  • Hayani Wulandari Universitas Pendidikan Indonesia
  • Divia Avivah

DOI:

https://doi.org/10.31537/jecie.v6i2.1139

Keywords:

Calistung, Kompetensi Pedagogik, Media Pembelajaran, Metode Pembelajaran

Abstract

Penelitian ini dilakukan agar mampu mengetahui cara untuk mengenalkan konsep calistung (membaca, menulis dan berhitung) yang menyenangkan kepada anak dengan penggunaan metode serta media yang cocok untuk pembelajaran calistung. Adapun penggunaan metode penelitiannya merupakan metode penelitian kualitatif menggunakan jenis penelitian kajian literatur. Agar anak tidak mengalami stres akademik ketika belajar calistung yang dikarenakan tuntutan dari orang tua maka guru harus mampu memberikan pembelajaran calistung yang menyenangkan untuk anak dengan penggunaan media serta metode belajar yang cocok dan tepat untuk tahap perkembangan anak. Upaya guru agar mampu memberikan pembelajaran yang tepat untuk anak maka guru harus memiliki kompetensi pedagogik yang cukup. Terdapat beragam upaya atau cara yang mampu dilaksanakan oleh guru dalam meningkatkan kompetensi pedagogiknya. Dengan dilakukannya penelitian ini, diharapkan mampu bermanfaat bagi para guru dan calon guru khususnya untuk guru PAUD serta mampu digunakan sebagai bahan rujukan dalam mengimplementasikan proses belajar kepada anak usia dini khususnya dalam pembelajaran calistung. Dan juga dapat dijadikan untuk menambah pengetahuan tentang metode pembelajaran serta media pembelajaran yang cocok untuk memberikan pembelajaran calistung kepada anak usia dini.

References

Aprilianti, O. A., Ali, A. Z., & Chandra, R. D. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Buku Jilid dalam Meningkatkan Kemampuan Mengenal Huruf pada Anak Usia 4 Tahun di RA Az-Zahrah. JECIE (Journal of Early Childhood Inclusive Education), 6(1), 23-32.

DetikNews. (2012). Psikolog: Jangan Paksakan Calistung di PAUD, Bisa Rusak Mental Anak. Diakses Mei 8, 2023, dari https://news.detik.com/berita/d-1934354/psikolog-jangan-paksakan-calistung-di-paud-bisa-rusak-mental-anak

Faroqi, A., & Maula, B. (2014). Aplikasi Multimedia Interaktif Pembelajaran Membaca, Menulis, Berhitung (Calistung). Jurnal Istek, 8(2), 229-245.

Handayani, Y. (2018). Pemanfaatan Media Kalender dalam Menumbuh Kembangkan Kemampuan Membaca, Menulis dan Berhitung (Calistung) pada Pendidikan Anak Usia Dini Khalifah Tasykuri. Skripsi. Pendidikan Islam Anak Usia Dini. Institut Agama Islam Negeri Bengkulu: Bengkulu.

Indonesia. (2014). Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 146 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Pendidikan Anak Usia Dini. Kemenkumham RI. Jakarta.

Ismiyati. (2022). Pembuatan Karya Inovatif Alat Peraga Kipas Jepit Pintar di TK Negeri Karangsari. JECIE (Journal of Early Childhood Inclusive Education), 6(1), 1-7.

Kabupaten Purwakarta. (2014). Peraturan Bupati Purwakarta Nomor 107 Tahun 2014 tentang Larangan Pembelajaran Membaca Menulis Berhitung Pada Pendidikan Anak Usia Dini di Kabupaten Purwakarta. Pemerintah Kabupaten Purwakarta: Purwakarta.

Maksum, I. (2017). Metode Pelaksanaan Pembelajaran PAUD TK RA Kurikulum 2013. Diakses Mei 8, 2023, dari https://www.nomifrod.com/2017/10/metode-pelaksanaan-pembelajaran-paud-tk.html

Marlisa, L. (2016). Tuntutan Calistung pada Anak Usia Dini. Jurnal Ilmiah Tumbuh Kembang Anak Usia Dini, 2(1), 25-38.

Rekysika, N. S., & Haryanto. (2019). Media Pembelajaran Ular Tangga Bilangan untuk Meningkatkan Kemampuan Kognitif Anak Usia 5-6 Tahun. Cakrawala Dini: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 10(1), 56-61.

Salma, S. (2023). Studi Literatur: Pengertian, Ciri-Ciri, dan Teknik Pengumpulan Datanya. Retrieved 5 26, 2023

Sriwahyuni, E., & Nofialdi. (2017). Metode Pembelajaran yang Digunakan PAUD (Pendidikan Anak Usia Dini) Permata Bunda. ThufuLA: Jurnal Inovasi Pendidikan Guru Raudhatul Athfal, 4(1), 44-62.

Suyanti, H., Shalahudin, & Ryanti, I. (2022). Metode Pembelajaran Calistung Melalui Teknis Bermain. Al-Miskawaih Journal of Science Education, 1(1), 193-212.

Tabi'in, A. (2016). Kompetensi Guru dalam Meningkatkan Motivasi Belajar pada MTsn Pekan Heran Indragri Hulu. Jurnal Al-Thariqah, 1(2), 156-171.

Ulwiyah, I. (2022). Stimulasi Kecerdasan Linguistik Verbal Anak Usia Dini Melalui Variasi Lagu. JECIE (Journal of Early Childhood Inclusive Education, 6(1), 16-22

Utiarahman, T. B. (2019). Meningkatkan Kompetensi Pedagogik Guru Melalui Pelatihan Berjenjang. Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal AKSARA, 5(3), 215-222.

Wekke, I. S., & dkk. (2019). Metode Penelitian Ekonomi Syariah. Yogyakarta: Gawe Buku.

Wulansuci, G. &. (2019). Pembelajaran Calistung (Membaca, Menulis, Berhitung) dengan Resiko Terjadinya Stress Akademik pada Anak Usia Dini. Jurnal Tunas Siliwangi, 5(1), 38-44.

Zakky. (2020). Pengertian Metode Pembelajaran Menurut Para Ahli dan Secara Umum. Diakses 20 Mei 2023 dari https://www.zonareferensi.com/pengertian-metode-pembelajaran/

Zaman, B., & Eliyawati, C. (2010). Bahan Ajar Pendidikan Profesi Guru (PPG) Media Pembelajaran Anak Usia Dini. Bandung: Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Fakultas Ilmu Indonesia, Universitas Pendidikan Indonesia.

Downloads

Published

2023-07-14

How to Cite

Wulandari, H. ., & Avivah, D. . (2023). Mengenalkan Konsep Calistung yang Menyenangkan untuk Anak Usia Dini . JECIE (Journal of Early Childhood and Inclusive Education), 6(2), 206–216. https://doi.org/10.31537/jecie.v6i2.1139

Issue

Section

Articles