Pembentukan Nilai Karakter Kejujuran Melalui Aktivitas Menabung pada Anak Usia Dini di Raudhatul Athfal Nurul Islam Kecamatan Seberida

Authors

  • Risqa Fina Fauziyah Universitas Negeri Malang

DOI:

https://doi.org/10.31537/jecie.v6i2.1052

Keywords:

karakter, kejujuran, aktivitas menabung

Abstract

Kejujuran bagi anak usia prasekolah merupakan hal yang paling penting dan direkomendasikan pada masa kecil. Pentingnya nilai kejujuran ditumbuhkan pada anak sejak usia dini agar anak terbiasa untuk selalu jujur dalam perkatan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi dan menggambarkan bagaimana proses pembentukan karakter kejujuran melalui aktivitas menabung pada anak usia dini di RA Nurul Islam Kecamatan Seberida. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. Subjek penelitian terdiri dari 20 anak kelompok B dan guru RA Nurul Isalam. Data dikumpulkan melalui wawancara dengan guru, observasi, dan analisis arsip. Data yang terkumpul dianalisis secara deskriptif kualitatif dengan menggunakan reduksi data, penyajian data, dan inferensi. Hasil observasi menunjukkan bahwa karakter kejujuran pada anak teridentifikasi sebagai berikut: (a) anak belajar untuk mengumpulkan uang dengan jujur dan tidak memalsukan jumlah uang, (b) anak terbiasa disiplin dalam aktivitas menabung di sekolah, (c) anak bertanggung jawab, (d) anak meniru sikap bersyukur, dan (e) anak mengucapkan terima kasih. Sangat penting bagaimana guru bertindak sebagai contoh, fasilitator, dan motivator bagi anak dalam kegiatan keagamaan untuk membentuk karakter religius pada anak

References

Adriani, F. V., Marmawi, R., & Amalia, A. (2021). Strategi Penanaman Nilai Kejujuran Pada Anak Usia 5-6 Tahun Di TK Negeri Pembina Pontianak Barat. Jurnal Pendidiian Dan Pengajaran, 10(3), 1–9.

Aulia, & Rani, L. (2016). Implementasi Nilai Religius dalam Pendidikan Karakter Bagi Peserta Didik di Sekolah Dasar Juara Yogyakarta. Jurnal Kebijakan Pendidikan Edisi 3 Vol. V Tahun 2016, V, 14–23.

Evi Nur Khofifah, & Siti Mufarochah. (2022). Penanaman Nilai-Nilai Karakter Anak Usia Dini Melalui Pembiasaan Dan Keteladanan. AT-THUFULY?: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini, 2(2), 60–65. https://doi.org/10.37812/atthufuly.v2i2.579

Hendarwati, E., , W., & Setiawan, A. (2019). Implementasi Nilai Kejujuran Pada Anak Usia Dini Melalui Media Ular Tangga. Motoric, 3(1), 26–39. https://doi.org/10.31090/m.v3i1.884

Hidayah, A. R., Hediyati, D., & Setianingsih, S. W. (2018). Penanaman Nilai Kejujuran Melalui Pendidikan Karakter Pada Anak Usia Dini Dengan Teknik Modeling. Penguatan Karakter Bangsa Melalui Inovasi Di Era Digital, 1(1), 109–114. http://ejurnal.mercubuana-yogya.ac.id/index.php/Prosiding_KoPeN/article/view/893/573

Jayawardana, H.B.A. (2016). Pendidikan Karakter Peduli Lingkungan Sejak Dini Sebagai Upaya Mitigasi Bencana Ekologis. Prosiding 2nd Symbion, 2 (2), 49-64.

Marlina, N., & Iskandar, D. (2019). Gerakan Menabung Sejak Dini di Rowosari. Jurnal Pengabdian Vokasi, 1(1), 27–32. https://ejournal2.undip.ac.id/index.php/jpv/article/view/4804

Munif, M., Rozi, F., & Yusrohlana, S. (2021). Strategi Guru dalam Membentuk Karakter Siswa melalui Nilai-nilai Kejujuran. Fondatia, 5(2), 163–179. https://doi.org/10.36088/fondatia.v5i2.1409

Pitaloka, D. L., Dimyati, D., & Purwanta, E. (2021). Peran Guru dalam Menanamkan Nilai Toleransi pada Anak Usia Dini di Indonesia. Jurnal Obsesi?: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 1696–1705. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.972

Putry, R. (2019). Nilai Pendidikan Karakter Anak Di Sekolah Perspektif Kemendiknas. Gender Equality: International Journal of Child and Gender Studies, 4(1), 39. https://doi.org/10.22373/equality.v4i1.4480

Rahmalia, Z., & Suriadi, A. (2022). Sosialisasi Gerakan Semangat Menabung Sejak Dini Serta Mengedukasi Perbedaan Antara Kebutuhan Dan Keinginan. Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 2(1), 461–466.

Tillman, D. G., & Hsu, D. (2018). Living Values Education Activities for Children Ages 3-7. Alive.

Umar, M., Ismail, F., & Syawie, N. (2021). Implementasi Pendidikan Karakter Berbasis Moderasi Beragama Pada Jenjang Pendidikan Anak Usia Dini. EDUKASI: Jurnal Penelitian Pendidikan Agama Dan Keagamaan, 19(1), 101–111. https://doi.org/10.32729/edukasi.v19i1.798

Yasbiati, Y., Mulyana, E. H., Rahman, T., & Qonita, Q. (2019). Profil Kejujuran Anak Usia 5-6 Tahun di RA-At-Taufiq Kota Tasikmalaya. Jurnal Pendidikan Anak, 8(2), 99–106. https://doi.org/10.21831/jpa.v8i2.28591

Downloads

Published

2023-07-14

How to Cite

Fauziyah, R. F. . (2023). Pembentukan Nilai Karakter Kejujuran Melalui Aktivitas Menabung pada Anak Usia Dini di Raudhatul Athfal Nurul Islam Kecamatan Seberida. JECIE (Journal of Early Childhood and Inclusive Education), 6(2), 114–121. https://doi.org/10.31537/jecie.v6i2.1052

Issue

Section

Articles