PENGEMBANGAN MODUL BERBASIS MODEL PEMBELAJARAN TGT TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA SISWA
DOI:
https://doi.org/10.31537/laplace.v5i2.859Keywords:
Pengembangan Modul, TGT, Pemahaman Konsep MatematikaAbstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan proses pengembangan modul pembelajaran serta mengetahui kevalidan, kepraktisan, dan keefektifan hasil pengembangan. Jenis penelitian ini adalah penelitian pengembangan (Research and Developmoent). Proses pengembangan berorientasi pada model ADDIE. Teknik pengumpulan data diperoleh melalui teknik validasi, lembar respon guru dan siswa serta posttest. Subjek penelitian adalah siswa kelas VIII-I dan VIII-II SMP Negeri 1 Tanah Jawa yang berjumlah 32 orang perkelas. Berdasarkan hasil validasi ahli, modul pembelajaran memenuhi kriteria valid dengan nilai 3,1 dan 93,3% untuk lembar respon guru dan untuk lembar respon siswa 83,06% di kelas VIII-I dan 81,35% di kelas VIII-II, memenuhui kriteria praktis, memenuhi kriteria efektif berdasarkan hasil mencapai ketuntasan klasikal dengan presentase 96,8% untuk kelas VIII-I dan 84,3% untuk kelas VIII-II.
Downloads
References
Hasan, Iqbal. 2008. Analisis DataPenelitian dengan Statistik. Jakarta: Bumi Aksara. Iskandar, W., & Sunendar, D. (2011). Language Learning Strategies.
Rayanto, Yudi Hari. 2020. Penelitian Pengembangan Model Addie dan R2D2 teori dan praktek. Pasuruan : Lembaga Academic and Research Development.
Siagian Riduan. 2022. Komunikasi Pribadi. Tanah Jawa.
Sinaga, S. J. (2016). Perbedaan Kemampuan Koneksi Matematika dan Berpikir Kreatif Siswa Menggunakan Discovery Learning dan Direct Instruction di Kelas VII SMP Swasta Ampera Batang Kuis (Doctoral disertasi, UNIMED).
Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2006 tentang sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Rineka Cipta