PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING PADA MATERI STATISTIKA
DOI:
https://doi.org/10.31537/laplace.v5i2.850Keywords:
CTL, hasil belajarAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk melihat keefektivan strategi belajar CTL menggunakan media belajar stats lego park pada pokok bahasan statistika terhadap hasil belajar siswa SMP kelas VIII. Jenis penelitian ini yaitu eksperimen, desain penelitian pre test dan post-test control group desain. Populasi pada penelitian ini seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Pagaralam. Sampel dipilih secara acak kelas VIII C (kelas eksperimen), kelas VIII D (kelas kontrol). Akumulasi data menggunakan metode dokumentasi dan tes. Kemudian data diolah menggunakan uji statistik uji t. Menurut analisis data didapat nilai rata-rata pesert didik kelas eksperimen yaitu 81,77 dan kelas kontrol 71,58. Dengan nlai rata-rata yang didapat siswa, dapat diamatai pembelajaran matematika menggunakan model CTL menggunakan alat peraga stats lego park mempunyai pengaruh positif terhadap hasil belajar siswa pada materi statistika.
Downloads
References
Amalia, R. (2020). Analisis Kesalahan Siswa SMP Kelas IX Di Cimahi Pada Pokok Bahasan Statistika. Jurnal Equatiion Teori dan Penelitian Pendidikan Matematika , 3 (1), 62-63.
Ardiansyah, D, Rahayu,C. (2020). Belajar Aritmatika Menggunakan Buah Coklat. Jurnal Pendidikan Matematika Sumba 2, (2), 243-249.
Dewi, D, K., Khodijah, S, S., & Zanthy, S, L. (2020). Analisis Kesulitan Matematika Siswa Pada Materi Statistika. Jurnal Pendidikan Matematika , 4 (1), 1-7.
Fitri, A. (2011). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Statistika Dasar Bermuata Pendidikan Karakter Dengan Metode Problem Based Learning. JPP , 1 (2), 159.
Fitriyani, E., Sutama, S., & Narimo, S. (2016). Pengelolaan Evaluasi Aspek Sosial Dalam Pembelajaran Matematika Kurikulum 2013 di Sekolah Menengah Pertama. Manajemen Pendidikan, 10 (1), 154-161.
Hutajulu, M., dkk. (2019). Analisis Kesalahan Siswa SMK Dalam Menyelesaikan Soal Kecakapan Matematis Pada Materi Bangun Ruang. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika , 8 (3), 336.
Khadijah, I, N, A., Maya, R., & Setiawan, W.(2018). Analisis Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMP Pada Materi Statistika. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif (JPMI) , 1 (6), 1095-1104.
Mahendrawati, N, P, E., Pudjiawan, K., & Suarjana, M. (2016). Pengaruh Model Pembelajaran Contextual Teaching And Lerning Berbantuan Media Konkret Terhadap Hasil Belajar Matematika Kelas V. E-journal PGSD Universitas Pendidikan Ganesha , 4 (1), 1-10.
Munawarah. (2017). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika dengan Menggunakan Pendekatan Kontekstual. MaPan:Jurnal Matematika Dan Pembelajaran, 5(2), 168–186.
Nia, (2018), Alat Peraga Untuk Memahami Konsep Pecahan. Jurnal THEOREMS (The Original Research of Mathematics), Vol 2. No 2. Hal 1-12.
Rusmawati (2017), Penggunaan Alat Peraga Langsung pada Pembelajaran Matematika Pecahan Sederhana untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa . Jurnal Ilmu Pendidikan Sosial, Sains, dan Humanifora. Vol 3. No 2. Hal 310.
Sari, A, D., Rahayu, C., & Widyaningrum, I. (2018). Pembelajaran Matematika Menggunakan Model Contextual Teaching And Learning (CTL) Pada Materi Kubus Dengan Konteks Tahu Di Kelas VIII. Journal of Dedicators UNISNU Jepara , 2 (2), 105-108.
Setyaningrum, L. (2013). Pengaruh Model Pembelajaran Kontekstual Terhadap Hasil Belajar Matematika”. Universitas Sebelas Maret.
Shafira, R. S., Suanto, E., & Kartini.(2021). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika Dengan Pendekatan Contextual Teaching And Learning Berorientasi Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMP kelas VIII. Jurnal pendidikan matematika , 5 (1), 401-410.
Shoimin, A. (2014). 68 Model Pembelajaran Inovatif Dalam Kurikulum 2013. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.
Sugiyono. (2017). Statistika untuk penelitian. Bandung: Alfabeta.
Sundayana, R (2016). Media dan Alat Peraga Dalam Pembelajaran Matematika. Bandung: Alfabeta.
Wares, F, R, DJ., Dzakaria, I., dkk. 2021. Pengaruh Penggunaan Multimedia Pembelajaran Interaktif Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Bola Kelas IX di SMP Negeri 2 Gorontalo. LAPLACE Jurnal Pendidikan Matematika. Vol.04, No.02, Oktober 2021, hlm 213