PENERAPAN PENGGUNAAN APLIKASI EMT ( EULER MATH TOOLBOX) DALAM PEMBELAJARAN SPL DENGAN METODE MATRIKS

Authors

  • Nurbaiti Octiviani Pulungan Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah Medan, Indonesia
  • Biaz Tiwi Harahap Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah Medan, Indonesia
  • Yuni Sartika Tarigan Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah Medan, Indonesia
  • Elisa Mutiara Sembiring Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah Medan, Indonesia
  • Sri Indah Widiyanti Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah Medan, Indonesia
  • Dwi Novita Sari Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah Medan, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31537/laplace.v6i1.1125

Keywords:

Aplikasi Euler Math Toollbox, Pembelajaaran Matematika, SPL Pada Matriks

Abstract

Jurnal ini bertujuan untuk mengetahui apa itu eurel math tollbox(EMT), apa tujuan dan fungsi aplikasi EMT tersebut serta penggunaan aplikasi EMT dalam pembelajaran matematika. Metode penelitian yang digunakan dalam jurnal ini adalah metode ekperimen. Penelitian ini mengunakan metode eksperiment,alasan penulis menggunakan metode eksperimen ini bertujuan untuk memudahkan mahasiswa dalam menemukan jawaban atau persoalan yang di hadapi dengan menggunakan aplikasi EMT, subjek penelitian ini adalah mahasiswa/mahasiswi semester 6 Universitas Muslim Nusantara Al-Wasliyah Medan Fakultas keguruan dan ilmu pendidikan, Prodi Pendidikan Matematika.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Miftahfaradisa.,&Sulistio.Z (2018). Penggunaan Aplikasi Geogebra pada Pembelajaran Matematika Materi Poligon dan Sudut Sebagai Sarana Meningkatkan Kemampuan Siswa Equesion : Jurnal Pendidikan Matematika, 8(2), 73-82. https://ejournal.iainbengkulu.ac.id

Saifuddinarief.(2018).Pengantar Komputasi Numerik dengan Euler Math Toolbox.Komunitas elearning Ilmu Komputer.Com https://ilmukomputer.org/2018/12/28/pengantar-komputasi-numerik-dengan-euler-mathtoolbox/

Sudarsilestari. (2018). Peran Teknologi Dalam Pendidikan Di Era Globalisasi :Jurnal Pendidikan Agama Islam. https://ejournal.unuja.ac.id/index.php/edureligia/article/download/459/319 - :~:text=Teknologi%20dalam%20dunia%20pendidikan%20adalah,alat%20administratif%2C%20dan%20sumber%20belajar

https://erwin2h.wordpress.com/2018/10/03/pengkajian-kegunaan-aplikasi-euler-math-toolbox-sebagai-solusi-masalah-matematika-yang-sistematis/

website download EULER MATH TOOLBOX:mhttps://euler.rene-grothmann.de/ dan https://id.m.wikipedia.org/wiki/Rumus_Euler

Downloads

Published

2023-06-08

Issue

Section

Articles